Mengapa saya mempertanyakan hal ini ke Gereja? Karena berdoa saja tidaklah cukup. Kita bisa melihat sendiri bagaimana krisis iklim ini mengakibatkan begitu banyak bencana, yang sayangnya bukan bencana alam biasa…. Read more »
Ingat berkat TUHAN kepada Abraham saat Allah memanggilnya? Aku akan memberkatimu dan memberikan kepadamu keturunan yang banyak hingga menjadi bangsa yang besar. Aku akan membuat namamu dikenal oleh banyak orang… Read more »
Analisis dari International Christian Concern (ICC) terhadap data dari Komisi Kebebasan Beragama Amerika Serikat (USCIRF) menemukan ada 20 orang Kristen masih dipenjara di Pakistan karena didakwa melakukan penodaan agama. USCIRF… Read more »
Seberapa sering kita mendengar pernyataan ini? “Saya masuk ke pelayanan, karena saya ingin mengubah gereja ini dari dalam”. Hari ini saya punya alasan untuk mengatakan kalau pernyataan itu omong kosong…. Read more »
Awal Desember tahun kemarin, saya mendapat undangan untuk menghadiri perayaan Natal sebuah instansi pemerintahan. Benar-benar hanya menghadiri saja, sebuah kesempatan yang saya pikir tidak banyak muncul di tengah berbarisnya jadwal… Read more »
Jangan salah, jangan sesat! Tidak ada setan yang akan membantu manusia. Tidak ada setan yang mendorong manusia berbuat baik. Tidak ada setan yang mempunyai tujuan menolong manusia. Dalam kekristenan, dalam… Read more »
Saya menemukan karakter khas seorang penyembah pada diri Daud. Oleh sebab itu Daud membuat acara yang lebih besar dan lebih meriah lagi untuk memindahkan peti itu dari rumah Obed Edom… Read more »
Saya menuliskan nama Yusuf Barsabar Yustus, karena meskipun satu pribadi, orang ini dikenal dengan nama yang berbeda. Seseorang yang mungkin namanya disebut hanya dalam satu peristiwa di Alkitab. Kemudian para… Read more »
Meskipun konflik Suriah sedikit mereda dalam beberapa tahun terakhir, tantangan yang dihadapi umat Kristen masih sangat banyak dan berat. Di daerah-daerah di mana militan Islam aktif, para pemimpin gereja-gereja bersejarah… Read more »
Umat Kristen di seluruh negara India semakin merasa terancam. Permusuhan sering kali didorong oleh keyakinan yang kuar di antara beberapa ekstremis Hindu bahwa orang India seharusnya beragama Hindu – dan… Read more »
Di kuartal pertama tahun 2024 ini, ada sedikit rasa tidak enak, karena menolak banyak pelayanan. Sedikit rasa tidak enak sih, karena saya tahu saya tidak salah dalam hal ini. Bukan… Read more »
Ini adalah salah satu kisah dalam Alkitab yang – kalau dalam bahasa saya – berakhir mengambang. Karena ada kejadian di awal kisah yang tidak kita ketahui akhirnya. Di antara kerumunan… Read more »
Konflik yang meletus pada April 2023 semakin merusak langkah-langkah positif yang telah dibuat dalam rangka menuju kebebasan beragama setelah penggulingan Omar al-Bashir pada tahun 2019. Krisis ini bermula dari perebutan… Read more »