[id]Satu lagi perintah unik di Terminal Ubuntu, yang ini disebut PONYSAY.
Untuk menggunakan perintah ini di Ubuntu 13.04, harus diinstal terlebih dahulu via PPA. Masuk ke Terminal dan ketikkan perintah-perintah berikut ini:
sudo add-apt-repository ppa:vincent-c/ppa
sudo apt-get update
sudo apt-get install ponysay
Nah, untuk menjalankan perintahnya, tinggal ketikkan perintah ponysay “….” di Terminal.
Misal, kita masukkan perintah ponysay “Ubuntu 13.04 Raring Ringtail” akan muncul gambar berikut di Terminal.
Selamat bereksperimen!
[/id]
[en]There are some unique command in Ubuntu Terminal, one of them is PONYSAY.
First, you need to install it via PPA. In Terminal, enter these commands:
sudo add-apt-repository ppa:vincent-c/ppa
sudo apt-get update
sudo apt-get install ponysay
You just need to type the command in Terminal and the it will show what you type. For example, if you type ponysay “Ubuntu 13.04 Raring Ringtail” it will show this image below.
You can experiment with other commands.
[/en]
=======<0>=======
Jika tulisan saya berguna untuk Anda, bolehlah sedikit saweran untuk menyemangati saya berkarya.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.